21 Agustus 2009

HUT Kemerdekaan RI Ke - 64

Tahun 2009 sudah 64 tahun kemerdekaan negara ini, banyak sudah pembangunan, karya anak bangsa, dan kemampuan sumber daya manusia yang semakin berkualitas. Sebagai wujud perjuangan pejuang-pejuang yang merebut kemerdekaan dari para penjajah setiap tahunnya secara nasional dilaksanakannya upacara sebagai peringatan hari kemerdekaan tersebut. Berikut ini beberapa moment yang kami tampilkan pada perayaan hari kemerdekaan Republik Indonesia ke 64 tahun ini.



Kepsek. Sbg. Insp. UpacaraBapak dan Ibu GuruBapak dan Ibu Guru
Siswa - Siswi Peserta UpacaraPaskibraka Siap BertugasSiap Menaikkan Sang saka
Usai Bertugas Bersama PembinaSang Juara & PelatihStart Karnaval 18 Agustus
Pesertanya ada "mbah surip"Lindungi Hutan Kita...Yess !!Tercapai sudah cita-cita ku
Jawara Turun GunungSang Gadis Lahat RupawanSalam Pramuka..!!!
Semangat Ya bu..?? Smile.Ya gitu bu smile...!Panas Gak ya..? Foto Dulu ah..


Print This Posting

2 komentar:

  1. selamat utk guru,tu dan siswa sma 3 lahat.I love you full ( dari pak afan )

    BalasHapus
  2. selamat y pak atas prestasi-prestasi yang sudah di raih sma n 3 lahat.aku sebagai alumni ikut bangga terhadap prestasi-prestasi itu.buat guru-guru sma n 3 lahat berjuang tyuz y buk jgn pernah bosan untuk mendidik anak2 sma negeri 3 lahat menjadi ank2 yang berilmu pengetahuan yang tinggi serta beriman...
    buat pak afan terima kasih....
    by : feri alumni sms 3 lahat anak kelas XI-XII ipa 1

    BalasHapus

Modified by dbsM.Deswan Dinata

SMA Negeri 3 Lahat ©Template Nice Blue. Modified by Trianto Kuntoto. Original created by http://ourblogtemplates.com

TOP